You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Loading...
Logo Kalurahan Bendungan
Kalurahan Bendungan

Kap. Wates, Kab. Kulon Progo, Provinsi DI Yogyakarta

Sugeng Rawuh Wonten Ing Website Pemerintah Kalurahan Bendungan

PEMBAGIAN SERTIPIKAT PROGRAM PTSL TAHUN 2020

Administrator 12 Januari 2021 Dibaca 1.105 Kali
PEMBAGIAN SERTIPIKAT PROGRAM PTSL TAHUN 2020

Pada hari ini Selasa tanggal 12 Desember 2021 bertempat di Balai Kalurahan Bendungan telah dilaksanakan pembagian sertipikat program PTSL (Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap) tahun 2020 sebanyak 189 Bidang. Dalam acara tersebut para pemohon berkedapatan banyak membawa Surat kuasa karena baru adanya PSBB (Pembatasan Sosial Berskala Besar) di wilayah Kulon Progo. Acara dihadiri oleh Satgas Yuridis dari Kantor BPN Kulon Progo, Jawatan Pemerintahan Kapanewon Wates dan Lurah Kalurahan Bendungan. Dengan mematuhi standar protokol kesehatan tim Pokmas telah mensiasati pembagian dengan cara mengundang para pemohon dengan bertahap meliputi:

Tahap Pertama jam 09.00-11.00 Wib dilakukan pembagian wilayah : Kuncen, Temonan Sanggrahan Lor, Sanggrahan Kidul, Klopo Sepuluh.

Tahap kedua jam 11.00-12.30 Wib dilakukan pembagian wilayah : Cangkring, Bendungan Lor, Bendungan Kidul, Berenan, Kauman dan Mangunan

Acara berjalan lancar berkat telah terstruktur susunan acara dengan baik. Dalam acara tersebut Lurah menyampaikan selamat kepada para pemohon yang telah jadi sertipikatnya, kepada pemohon yang lain yang belum jadi mohon bersabar karena sudah didaftarkan untuk program tahun 2021

Red)-

Beri Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui oleh admin
CAPTCHA Image